KOSP Kurikulum Merdeka SD Tahun Pelajaran 2024-2025 - Unduh File KOSP 2024/2025. Doc

Daftar Isi

KOSP Kurikulum Merdeka SD Tahun Pelajaran 2024-2025 - KOSP File Doc
 KOSP Kurikulum Merdeka SD Tahun Pelajaran 2024-2025

Gurumerangkum - dalam tulisan web ini ingin membagikan salah satu contoh bentuk adminstrasi satuan pendidikan / sekolah khusunya untuk jenjang sekolah dasar yaitu berupa Kurikulum oprasional satuan pendidikan / KOSP yang menerapkan kurikulum merdeka.

Acuan Kurikulum Oprasional di Satuan Pendidikan Struktur KOSP disusun berdasarkan kerangka dasar atau struktur yang telah di tetapkan secara nasional dan visi misi serta karakteristik satuan pendidikan 

Standar Nasional Pendidikan 

SNP yang dihasikan sumber acuan sebagai pengembangan KOSP yang mengatur struktur Kurikulum Merdeka ialah : Kurikulum Kemdikbud

  • Standar Kompetensi Lulusan diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada Pendidikan Anak Usia Dinim Jenjang Pendidikan Dasar dan Jenjang Pendidikan Menengah (UNDUH)
  • Standar Isi di atur dalam Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 8 Tahun 2024 tentang Standar Isi Pendidikan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar dan Jenjang Pendidikan Menengah (UNDUH)
  • Standar Proses diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 16 Tahun 2022 tentang Standar Proses pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah (UNDUH)
  • Standar Penilaian Pendidikan diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 21 Tahun 2022 tentang Standar Penilaian Pendidikan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar dan Jenjang Pendidikan Menengah (UNDUH)

Struktur KOSP yang telah ditetapkan pemerintah adalah acuan sekolah guna mengembangkan KOSP menuju tercapainya Profil Pelajar Pancasila dpat ditambahkan dengan kekhasan sekolah sesuai visi misi dan tujuan sekolah, struktur kurikulum berisikan kegiatan intrakurikuler, dan projek penguatan profil pelajar pancasila / P5 

Langkah Menyusun Kurikulum Oprasional / KOSP

Proses dalam menyusun Kurikulum Oprasional Satuan Pendidikan / KOSP oleh satuan pendidikanada beberapa proses yang harus dilaksanakan yaitu

  1. Menganalisis konteks karakteristik satuan pendidikan (dari hasil evalusai jangka panjang (4-5 tahun)
  2. Merumuskan Visi, Misi, Tujuan (dari hasil evalusai jangka panjang (4-5 tahun)
  3. Menenytukan Pengorganisasian Pembelajaran (Dari hasil evalusai jangka pendek tahunan)
  4. Menyusun Rencana Pembelajaran (Dari hasil evalusai jangka pendek tahunan)
  5. Merencanakan Pendampingan, Evaluasi dan pengembangan Progesional (Dari hasil evalusai jangka pendek tahunan)

Komponen Kurikulum Oprasional Satuan Pendidikan / KOSP

berikut ini adalah komponen utama dalam susunan kurikulum satuan pendidikan/KOSP

1. Karakteristik Satuan Pendidikan

Karakteristik Satuan Pendidikan. yang bersumber dari hasil analisi kontek. yang di dapatkan dari gambaran mengenai karakteristik satuan pendidikan, dari peserta didik, tenaga pendidik, tenaga kependidikan serta lingkungan sosial budaya satuan pendidikan

2. Visi, Misi, dan Tujuan Satuan Pendidikan

Visi, Misi, dan Tujuan Satuan Pendidikan. 
  • Visi yang mengambarkan murid menjadi subjek dalam tujuan jangka panjang dan nilai-nilai yang menjadi tujuan berdasar abalisi karekteristik satuan pendidikan, 
  • Misi sebagi jawaban bagaimana sekolah mencapai visi serta nilai-nilai penting yang menjadi prioritas selama menjalankan misi. T
  • Tujuan yang berdasarkan tujuan akhir kurikulum sekolah yang bersumber dari murid, tujuan mengambarkan rahapan penting dan selaras dengan misi, strategi sekolah untuk encapai tujuan, kompetensi.karakteristik yang menjadi kekhasan lulusan dan selaras dengan Profil Pelajar Pancasila.

3. Pengorganisasian pembelajaran

Sekolah mengatur muatan kurikulum dalam satu rentang waktu dan beban belajar dan cara mengelola pembelajaran untuk mendukung capain pembelajara/CP dan profil pelajar Pancasila yang mengacu pada Standar Kompetensi Lulusan 
  • Intrakurikuler dalam kurikulum berisikan muatan/mata pelajaran dan mata pelajaran tambahan lainya seperti muatan lokal, 
  • Projek pengutan profil pelajar Pancasila / P5. yang didalamnya menjelaskan pengelolan projek yang mengcu pada profil pelajar Pancasila pada yahun ajaran tersebut, projrk pengutan profil pelajar Pancasila dirancang terpisah dari intrakurikules.
  • Ekstrakulikuler. kegiatan ekstrakulikuler sebagai wadah guna mengembangkan potensisi, bakat, minat, kemampuan , kepribadian, kerjasama, dan kemandirian peserta didik secara optimal

4. Perencanaan Pembelajaran

Perencanaan Pembelajaran yang meliputi ruang lingkup satuan pendidikan serta ruanglingkup kelas
  • Rencana Pembelajaran atau ruang lingkup satuan pendidikan. seperti penyusuna CP, ATP, serta lengkap dengan gambaran besar asesmen dan sumebr belajar yang mencakup kegiatan Intrakurikuler serta projek profil pelajar Pancasila dan perencanaan program prioritas sekolah
  • Rencana Pembelajran untuk ruang lingkup kelas seperti RPP / Ma perangkat ajar. untuk dokumentai RPP ini sekoalh cukup melampirkan beberapa contoh perangkat ajar yang mewakili inti dari rangkaian pembelajaran pada bagian lampiran

Contoh KOSP Kurikulum Merdeka SD Tahun Pelajaran 2024-2025 - KOSP File Doc

berikut ini Gurumerangkum bagikan file KOSP tahun pelajaran 2024/2025 yang dapat di modivikasi atau di sesuaikan dengan kondisi satuan pendidikanya masing-masing
 


Link Download KOSP 2024/2025 

  • File Word KOSP 2024/2025 (UNDUH)
  • File SK Pembagian Tugas / SK PBM (UNDUH)
  • File SK Tim Penyusun Kurikulum  (UNDUH)
  • File Notulen Rapat Penyusunan Kurikulum (UNDUH)
  • File Dasar Hukum (UNDUH)
  • File Kalender Pendidikan Sekolah 2024/2025 (UNDUH)
  • File Panduan Pengembangan KOSP /KSP  (UNDUH)
  • FIle CP terbaru 2024 file word (LINK)
demikian yang dapat Gurumerangkum bagikan pada artikel KOSP Kurikulum Merdeka SD Tahun Pelajaran 2024-2025 - KOSP File Doc ini. mohon bantuan untuk menyebarkan web ini dan masukan untuk memperbaiki kesalahan atau kekurangan dari tulisan web kami . kami ucapkan Terimakasih 

1 komentar

Comment Author Avatar
2 September 2024 pukul 23.25 Hapus
TERIMA KASIH ADMIN, ARTIKELNYA SANGAT MEMBANTU